Rabu, 08 Juni 2011

MENGOPTIMALKAN PENGGUNAAN BLOG ATAU SITUS PRIBADI


Bagaimana cara mengoptimalkan blog? Mereka yang masih baru dalam dunia blog pasti bertanya-tanya seperti apa sih blog yang baik. Memiliki blog ataupun situs pribadi jika dikelola dengan baik maka akan dapat menghasilkan profit bagi anda. Di era sekarang banyak pencetak dollar menghasilkan melalui internet baik dari blog maupun situs pribadi. Seperti apakah blog yang baik?

Dalam menilai kualitas sebuah blog, ada beberapa kriteria umum yang dapat digunakan.

v Memiliki peringkat di Alexa.com tinggi (sekisar 1 juta). Hal tersebut dapat kita dapat bila banyak mengunjungi blog kita. Alexa merupakan situs perangking web populer dimana mengukur dari kepopuleran dari suau blog maupun situs itu sendiri. Hal tersebut dapat kita jadikan standart.

v Memiliki Google Page Rank yang tinggi.

v Memiliki banyak pembaca. Dapat dilihat di feed burner.

v Memiliki rangking tinggi dalam situs perangking.

Dalam pengoptimalannya ada beberapa yang harus dilakukan untuk menjadikan blog anda populer.

v Blogwalking. Jalan-jalan ke situs ataupun blog orang lain. Jika blog kita ingin dikunjungi orang maka kitapun juga wajib untuk mengunjungi blog orang lain dan jangan lupa untuk meninggalkan jejak atau link menuju blog anda sehingga blog anda pun akan dikunjungi balik dan membantu anda menjadi populer.

v Tuker link. Saling bertukar link kita ke blog orang lain dan mencantumkannya di blog masing-masing.

v Dalam blog tersebut memuat konten yang dibutuhkan orang banyak.

Yaps. Tujuan dari mengumpulkan pengunjung sebanyak mungkin agar kitapun dapat mendapat profit. Blog yang tertata baik dan rajin-rajin untuk blog walking akan membantu anda dalam mendapatkan profit tersebut.

7 komentar:

nurul mengatakan...

waaahh,,ajarin saya :p

Tamam mengatakan...

sepertinya anda juga eksis

abdul R mengatakan...

sip..., thanks

Tamam mengatakan...

reply abdul R: bisa dicoba dirumah bro.

grandchief mengatakan...

wah bisa belajar nich :)

Miss Risna mengatakan...

dapat pencerahan lagi tentang blogspot.makasih ^^

Anonim mengatakan...

mohon bantuannya :)
ajarin saya juga :p